Halaman blog

Rabu, 18 Desember 2019

section 5 - tipe data




MACAM - MACAM TIPE DATA












MACAM-MACAM TIPE DATA



A.             TIPE DATA SEDERHANA (SIMPLE - DATA TYPE)

B.             TIPE DATA TERSTRUKTUR (STRUCTURED - DATA TYPE)

C.            TIPE DATA PENUNJUK (POINTER - DATA TYPE)

A.   TIPE DATA SEDERHANA (SIMPLE - DATA TYPE)

·                       adalah tipe data yang sudah ada dan dijadikan standar dalam bahasa pemrograman tertentu.

·                       Isi dari tipe data sederhana ini adalah data-data tunggal

TIPE DATA SEDERHANA (SIMPLE - DATA TYPE)

1.             STANDARD DATA TYPE

·                       INTEGER

·                       REAL

·                       CHAR

·                       STRING

·                       BOOLEAN

2.             USER-DEFINED DATA TYPE

·                       ENUMERATED OR SCALAR TYPE

·                       SUBRANGE TYPE

INTEGER => TIPE BILANGAN BULAT

REAL =>TIPE BILANGAN PECAHAN

TIPE BILANGAN REAL
·                       Data yang termasuk bilangan real adalah data angka yang mengandung pecahan.
·                       Data yang seperti ini akan memiliki keterangan jangkauan, jumlah digit penting (berarti) dan ukuran.
·                       Digit berarti ini penting diperhatikan karena ini berhubungan dengan tingkat ketelitian data yang disajikan.
TIPE DATA KARAKTER
TIPE DATA BOOLEAN
·                       Adalah tipe data yang hanya bernilai benar (true) atau salah (false).
·                       Jangkauan (nilai yang mungkin) hanya 2 yaitu true atau false.


USER - DEFINED DATA TYPE =>SUB JANGKAUAN
·                       Tipe sub jangkauan merupakan tipe data yang jangkauannya merupakan sebagian dari tipe data yang lain.
·                       Misalnya untuk tipe byte memiliki jangkauan dari 0..255, sementara kita hanya memerlukan angka 1..12 untuk menampung data bulan. Maka bisa diciptakan satu tipe baru yang merupakan sub jangkauan tersebut.
·                       Contoh
      Type
                  Bulan : 1 .. 12 ;


B.   TIPE DATA TERSTRUKTUR (STRUCTURED - DATA TYPE)
1.    ARRAY (LARIK)
2.
    RECORD (REKAMAN)
3.
    FILE
4.
    SET (HIMPUNAN)
1.             ARRAY (LARIK)
·                       Larik adalah tipe data yang berisi beberapa data yang ditampung dalam satu variabel yang memiliki tipe data yang sama.
·                       Masing masing data yang tertampung dalam sebuah larik akan ditandai sebagai elemen pertama sampai ke - n.
·                       larik dapat dibuat beberapa dimensi, misalnya untuk menggambarkan matrix kita perlu menggunakan larik 2 dimensi.  
2.   RECORD (REKAMAN)
·                       Tipe data rekaman di gunakan untuk menampung data yang terdiri dari beberapa tipe yang berbeda.
·                       Record dapat diakses (diisi) dan dibaca per elemen record dengan menyebut nama elemennya.
3.   SET (HIMPUNAN)
Tipe data himpunan merupakan sebuah tipe data yang didalamnya memuat sejumlah elemen (anggota) dimana anggotanya memiliki tipe data dasar yang sama.

C.   TIPE POINTER
·                       Pointer secara harfiah dapat diartikan sebagai penunjuk.
·                       Tipe data pointer ini merupakan tipe data yang berisikan alamat memori dimana data disimpan
OPERATOR MATEMATIKA

KESIMPULAN
Menurut saya tipe data yang paling mudah bikin program adalah tipe data array karena tipe data ini hampir seluruh hadir dalam setiap bahasa pemograman. Tipe data ini bentukan yang terdiri dari kumpulan dari tipe data lain dan tipe array sekumpulan variabel yang memiliki tipe data yang samadan di nyatakan dengan nama yang sama array di diklerasikan di dalam bagian deklerasi variabel. Dalam bahasa pascal pendeklarasian array dialakukan dengan menggunakan kata kunciarray disertai dengan batas batas index yang di apit menggunakan ‘[  ]’ kemudian harus diikuti lagi dengan kata cadangan of dan tipe data yang akan disimpan di dalam nya . dan array dapat bertipe sederhana seperti byte,word,integer,real,boolean,char,string dan dapat juga bertipe scalar atau subrange

Sabtu, 02 November 2019

Section 01 konfirmasi blog

Borland delphi

Resume section 02sejarah delphi

Resume : 
Borland Delphi merupakan program aplikasi database yang berbasis Object Pascal dari Borland. Selain itu, Delphi juga memberikan fasilitas pembuatan aplikasi visual. Delphi merupakan pilihan dalam pembuatan aplikasi visual karena memberikan produktivitas yang tinggi.
Delphi awalnya sebuah proyek penelitian rahasia di Borland yang berevolusi menjadi sebuah produk yang disebut AppBuilder. Tak lama sebelum rilis pertama dari Borland AppBuilder, Novell AppBuilder dirilis, meninggalkan Borland membutuhkan nama baru.
Pengembang Danny Thorpe memilih nama kode Delphi di referensi ke Oracle di Delphi . Salah satu tujuan asli dari Delphi adalah untuk menyediakan konektivitas database untuk programmer sebagai kunci dan sebuah paket database yang populer pada saat itu adalah database Oracle , maka, “Jika Anda ingin berbicara dengan Oracle, pergi ke Delphi”. Sebagai perkembangan lebih lanjut, nama mereka mulai berkembang dan ada dukungan yang tumbuh di dalam nama Borland Delphi.
Arsitek dibelakang suksenya Delphi adalah Anders Hejlsberg , yang telah mengembangkan Turbo Pascal . Ia pindah ke Microsoft pada 1996 .

Senin, 14 Oktober 2019

Section 03 interface













PENGERTIAN INTERFACE

Interface atau dalam istilah Indonesianya Antar Muka dapat diartikan sebagai sebuah titik, wilayah, atau permukaan di mana dua zat atau benda berbeda bertemu; dia juga digunakan secara metafora untuk perbatasan antara benda.
Dalam hubungannya dengan perangkat lunak, interface dapat diartikan sebagai sarana atau medium atau sistem operasi yang digunakan untuk menghubungkan antara perangkat mikroprosesor agar dapat berkomunikasi dengan pengguna (user). Sedangkan pada konteks perangkat keras interface berarti komponen elektronika yang menghubungkan atau mengkomunikasikan prosesor dengan komponen atau perangkat lain dalam suatu sistem.
Interface (antarmuka) adalah salah satu layanan yang disediakan system operasi sebagai sarana interaksi antara pengguna dengan system operasi. Antarmuka adalah komponen system operasi yang bersentuhan langsung dengan pengguna. Terdapat dua jenis antarmuka, yaitu Command Line Interface (CLI) dan Graphical User Interface (GUI).
CLI adalah tipe interface dimana sistem operasi yang dipakai berupa text terminal yang berisi program atau perintah tertentu, misalnya menggunakan Command Prompot pada microsoft windows. Sedangkan GUI adalah bentuk komunikasi dengan menampilkan windows, seperti kotak dialog, icon, menu dan sebagainya.

Interfacing (antar muka) adalah bagian dari disiplin ilmu komputer yg mempelajari teknik-teknik menghubungkan komputer dengan peralatan elektronika lainnya.
Antarmuka pemakai (User Interface) merupakan mekanisme komunikasi antara pengguna (user) dengan sistem. Antarmuka pemakai (User Interface) dapat menerima informasi dari pengguna (user) dan memberikan informasi kepada pengguna (user) untuk membantu mengarahkan alur penelusuran masalah sampai ditemukan suatu solusi.

user interface, berfungsi untuk menginputkan pengetahuan baru ke dalam basis pengetahuan sistem pakar (ES), menampilkan penjelasan sistem dan memberikan panduan pemakaian sistem secara menyeluruh step by step sehingga user mengerti apa yang akan dilakukan terhadap suatu sistem. Yang terpenting dalam membangun user interface adalah kemudahan dalam memakai/ menjalankan sistem, interaktif, komunikatif, sedangkan kesulitan dalam mengembangkan/ membangun suatu program jangan terlalu diperlihatkan.


Pengertian antarmuka ( interface) adalah salah satu layanan yang disediakan sistem operasi sebagai sarana interaksi antara pengguna dengan sistem operasi. Antarmuka adalah komponen sistem operasi yang bersentuhan langsung dengan pengguna. Terdapat dua jenis antarmuka, yaitu Command Line Interface(CLI) danGraphical User Interface(GUI).

Secara harfiah kata interfacing adalah suatu perlakuan atau usaha perangkat keras dan perangkat lunak untuk menghubungkan antar muka antara dua buah sistem. Sistem yang dihubungkan dapat berupa sistem integrasi antar IC peripheral atau sistem integrasi rangkaian hybrid ataupun sistem yang berbasis mikroprosesor atau computer.

interface adalah sebuah titik, wilayah, atau permukaan di mana dua zat atau benda berbeda bertemu, dia juga digunakan secara metafora untuk perbatasan antara benda. Kata interface kadangkala (biasanya dalam bidang teknik) disingkat menjadi "i/f".
Bentuk kerja dari interface berarti menghubungkan dua atau lebih benda pada suatu titik atau batasan yang terbagi, atau untuk menyiapkan kedua benda untuk tujuan tersebut.
Kata interface juga memiliki arti khusus:
antarmuka pengguna adalah fungsi dan atribut sensor dari suatu sistem (aplikasi, perangkat lunak, kendaraan, dll) yang berhubungan dengan pengoperasiannya oleh pengguna.
Dalam elektronik dan teknik komputer, sebuah antarmuka dapat berarti: Batasan fisik dari dua subsistem atau alat. Sebuah bagian atau sirkuit di beberapa subsistemyang mengirim atau menerima sinyal ke atau dari subsistem lainnya: antarmuka jaringan, antarmuka video, kartu network.
Dalam telekomunikasi, sebuah titik interkoneksi antara pengguna peralatan terminal dan fasilitas komunikasi komersial.
Dalam teknik software, ia adalah sebuah spesifikasi dari properti sebuah komponen software yang komponen lainnya dapat bergantung kepadanya.

Contoh Gambar Interface 













Kesimpulan :
Interface adalah salah satu layanan yang disediakan sistem operasi sebagai sarana interaksi antara pengguna dengan sistem operasi.

http://farihaalkaff.blogspot.com/2014/04/pengertian-interface.html



2. PROPERTIES PROGRAM
     
A. PENGERTIAN PROPERTIES PROGRAM



     Properties program adalah suatu metode pemrograman yang berorientasi pada object.

B. FUNGSI PROPERTIES PROGRAM
     Properties program berfungsi untuk menentukan setting suatu object.


3. FLOWCHART PROGRAM

 A. PENGERTIAN FLOWCHART 
      Flowchart adalah suatu bagan dengan simbol-simbol tertentu yang menggambarkan urutan proses secara mendetail dan hubungan antara suatu proses (intruksi) dengan proses lainnya dalam suatu program.

B. JENIS-JENIS FLOWCHART
     1. Flowchart Sistem
     2. Flowchart Dokumen
     3. Flowchart Program
     4. Flowchart Proses
     5. Flowchart Skematik

   C. CONTOH FLOWCHART KALKULATOR




Pada gambar flowchart kalkulator diatas penjelasannya sebagai berikut:
1. User memulai (start) lalu menginputkan nilai A , karena tombol operasi di kalkulator banyak maka user memberikan perintah sesuai dengan apa yang user perlukan. 
2. Jadi setelah user menginputkan nilai A user akan memelih operasi yang diperlukan misalkan operasi penjumlahan maka  user akan menekan tombol plus (+).
3. Setelah user menekan tombol plus (+) maka user menginputkan nilai B dengan menekan tombol (angka yang di perlukan) pada kalkulator.
4. Setelah user menginputkan nilai B Maka user harus menekan tombol (=).
5. Nilai telah keluar.
6. Jika user akan menghapus makan tekan tombol (C) /clear.
7. Klik exit untuk keluar.
8. Finish

Note : Penjelasan di atas tentang operasi penjumlahan saja ( tombol +) untuk operasi lainnya seperti kurang,bagi,kali,sin,cos,tan,mr,mc,ms, sama saja cara penginputannya.


4. PROGRAM KALKULATOR

A. PENGERTIAN KALKULATOR

Kalkulator adalah sebuah alat yang digunakan untuk menghitung dari perhitungan sederhana sampai dengan penghitungan rumus matematika.

B. FUNGSI KALKULATOR
     1. Dapat digunakan untuk mengembangkan konsep.
     2. Dapat mempermudah dalam pemecahan masalah.